Penampilan Guru PAUD Yang Profesional

Perfomance yang dimaksud disini adalah : bagaimana kita berpenampilan yang sebagai guru AUD dalam hal:

a)   Perawatan tubuh Guru PAUD diharapkan dapat merawat dan membersihkan tubuh sehingga terkesan berenergi, bersih, wangi, dan tidak kusam;

b)   Berpakaian Melalui pakaian dapat menampakkan ekspresi seluruh kepribadian hendaknya Guru P AUD berpakaian sesuai dengan budaya Indonesia, yakni sopan, namun dapat menunjang aktivitas;

c)   Bahasa tubuh (Body Language) Selalu Positive thinking , memilki motivasi yang tinggi, semangat serta senantiasa menanamkan keikhlasan dalam bekerja dengan sendirinya akan mewujudkan bahasa tubuh yang baik.

d)   Komunikasi (Public Speaking) Hendaknya guru AUD mampu menjalik komunikasi dengan pihak manapun, terlebih dengan anak didik, artinya guru AUD diharapkan memiliki relationsyang baik dengan berbagai pihak;

e)   Sikap Guru PAUD sebaiknya senantiasa bersikap ramah dan selalu tersenyum, karena senyuman seorang guru membuat anak-anak menjadi nyaman berada di dalam kelas.

0 Response to "Penampilan Guru PAUD Yang Profesional"

Post a Comment